Pengamat Politik dari Citra Insitute Efriza menilai keputusan Partai NasDem mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres) membuat Partai Demokrat dilema. Meski keputusan NasDem ihwal mendeklarasikan Anies dinilai mampu mendongkrak elektabilitas partai, di sisi lain Partai Demokrat yang tengah menjalin hubungan erat dengan partai besutan Surya Paloh ini bingung. Lantaran, menurut Efriza, Demokrat harus merelakan […]

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD tak ambil pusing terkait pelaporan terhadap Ketua Komisi III DPR RI dari Fraksi PDIP Bambang Wiryanto atau Bambang Pacul ke Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI oleh Sahabat Mahfud. Mahfud enggan menanggapi pelaporan Sahabat Mahfud ke MKD DPR RI tersebut. "Wah, ndak mau tahu saya. […]

Jika ditunjuk kembali untuk maju menjadi calon presiden pada pemilihan umum (pemilu) 2024 mendatang Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menilai hal itu adalah tugas suci. Sehingga, tambahnya, ia harus menerima tugas tersebut dengan baik. Lebih lanjut, Prabowo menyebut untuk memastikan itu semua ia menunggu hasil Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Gerindra yang akan dilakukan […]